Rabu, 13 Mei 2009

Open Jive Regional Challenge 2009


bagi mahasiswa indonesia yang saat ini menggeluti dunia IT, sepertinya tidak akan melewatkan tantangan yang satu ini. siapa yang tak kenal Sun Microsystem yang merupakan sebuah perusahaan Raksasa yang kabarnya sampai saat ini sudah diakuisisi oleh Oracle Incorporated.  ok, langsung saja saya persembahkan, tantangan besar bagi penggila IT.  Open Jive Regional Challenge 2009 begitulah event ini disebut. Event yang diselengarakan oleh Sun ini bertujuan untuk membuktikan bahwa sampai  detik ini sun masih merupakan Freely available Open Source Software (FOSS) yang selalu membuka kesempatan bagi siapa saja untuk mengembangkan teknologi.

baidewai eniwei, kabarnya juga event ini diikuti oleh peserta dari berbagai negara. sebut saja Malaysia, Filiphina, dan Singapure. dan bagi peserta yang businness - case nya terpilih, akan berkesempatan mengembangkan aplikasi dengan memanfaatkan open Source dari Sun seperti Java, open solaris, NetBeans, dll..

untuk keterangan serta info lebih lanjut tentang syarat pendaftaran. silahkan langsung aja kunjungi http://sg.sun.com/openjive sebelum 15 Mei.

adopted from tekno.kompas.com

Tidak ada komentar: