Sabtu, 06 Juni 2009

Ganti Total

Setelah melakukan proses installasi yang selalu gagal dengan error yang sama, dan dengan dukungan dari berbagai pihak (???), akhirnya saya memutuskan untuk mengganti power supply, motherboard, processor, dan RAM sekaligus. yang paling menarik adalah motherboard buatan Gygabyte ini adalah sudah ada VGA on board yang kapasitasnya lumayan besar, sekitar 384 Mb secara default. Selain itu chipset biosnya ada 2. main bios dan back up bios chipset sebagai ganti klo yang main bios mengalami kerusakan.




processor
=========
Intel pentium dual core desktop edition
2,2 Ghz
FSB 800 MHz
L2 cache 1 MB
Core 1,35V
Socket : LGA 775


Motherboard
===========
gygabyte S-series easy energy saver
G31M-ES2C
Dual Bios, 8 Channel Audio, DDR2, Solid Capasitor
support Intel Core 2 Quad, Intel Core 2 duo, Intel G31 express chipset.
45nm processors optimized
GMA 3100 VGA support (on board)

power supply
============
Power Extreme
450 watt
sata ready, sliding 24 pin
6 pin (optional)
Gaming Support

1 komentar:

@ariekoprasethio mengatakan...

komputer bru nih dit...